Profile Alhijaz Indowisata
Berikut adalah data-data penting Alhijaz Indowisata
Nama Perusahaan : PT Alhijaz Indowisata
Nama Merk Dagang : Alhijaz Tour & Travel
Domisili : Graha Alhijaz lt.3 Jl.Dewi Sartika Raya No.239 A
Cawang Jakarta Timur 13630
Akta Pendirian : 12/2009
Notaris : Petrus Suandi Halim, SH
NPWP : 00.028.437.8.005.000
TDP : 09.04.1.63.18694
SIUP : 2138/-1 8554
Izin Haji : No.722 thn 2017
ASITA : 0841/VIII/DPP/2003
IATA : HO 15-3 10536
HIMPUH ; 013/HIMPUH 2010
Alhijaz Indowisata adalah perusahaan swasta nasional yang bergerak di bidang Tour dan Travel.
Pada Tahun 2000, Alhijaz Indowisata resmi didirikan oleh Bpk. H. Abdullah Djakfar. Pada awal berdirinya perusahaan tersebut bergerak dibidang pariwisata mulai dari tiket domestik dan internasional penerbangan. Setelah dari sana barulah mulai merambah kebisnis layanan jasa travel Umroh dan Haji Khusus.
Pada tahun 2021, Bpk.Abdullah Djakfar mulai membentuk sebagai provider visa umroh dengan bekerjasama dengan muassasah Kerajaan Arab Saudi. Dengan izin provider visa membuat bisnis travel umroh dan haji ini semakin kuat.
Alhijaz Indowisata memiliki izin Resmi dari Pemerintahan Republik Indonesia, dengan berusaha memberi pelayanan yang terbaik untuk para jamaah yang akan menunaikan ibadah umroh dan haji.
Semoga Allah selalu melimpahkan RahmatNya kepada kita semua, aamiin.